April 22, 2025
Home Archive by category Kabar Ambon (Page 36)
Kabar Ambon Kesehatan

Mencegah Covid-19, Jemaat Eden Kudamati Ambon Semprot Disinfektan.

MATCAN.ID Ambon– Dalam upaya mencegah penyebaran wabah covid-19 yang kian hari bukan berkurang ataupun lenyap, mala semakin hari semakin menghawatirkan. Banyak upaya sudah dilakukan baik secara personal ataupun kolektif, lewat pemerintah maupun suasta dan lain-lain, telah maksimal dilaksanakan. Meski banyak cara telah ditempuh guna mengantisipasi bahaya pandemic ini,
Kabar Ambon

Meringsek Masuk Pemukiman, Seekor Ular Python 4 Meter Dibunuh Warga Kudamati Ambon.

MATCAN.ID Ambon– Warga Kudamati RT 02 RW 007 kompleks Rumah Tingkat, tiba-tiba dihebohkan dengan seekor ular python yang panjangnya 4 meter lebih, sedang melintas dalam pemukiman warga padat penduduk pada pagi itu. Species melata yang menakutkan dan menjijikan itu, terlihat oleh warga sekitar, tepat berada di pekarangan Bapak Tony Tuarisa, sedang mengincar seekor
Kabar Ambon Kesehatan

Latupono Membantah Anggapan, Kalau Anggota DPRD Kota Ambon Menolak Di Swab.

MATCAN.ID Ambon– Berita salah satu media lokal di daerah ini yang dimuat senin (14/12). tentang mayoritas anggota DPRD Kota Ambon, menolak untuk menjalani swab, paska salah satu rekan mereka terkonfirmasi positif Covid-19. Yang belum diketahui alasannya, tindakan mereka juga dinilai tak beretika. Berita ini membuat percakapan di salah satu WA group, yang didalamnya
Kabar Ambon Kabar Maluku

Perkuat Pencatatan Data Perikanan, KKP Melatih 20 Calon Observer Kapal Perikanan

MATCAN.ID Ambon– Sebanyak 20 orang calon Observer yang akan ditempatkan diatas kapal perikanan mengikuti bimbingan teknis yang dilaksanakan di Balai Pelatihan Perikanan dan Penyuluhan (BPPP) Ambon. Calon Observer yang mengikuti Bimtek ini merupakan hasil rekrutmen TA 2020 yang terseleksi dari kurang lebih 2500 pelamar. Rekrutmen tenaga Observer yang merupakan program