Desember 4, 2024

 width=

Kabar Indonesia Kabar Maluku

NasDem Apresiasi Indonesia Terpilih Jadi Anggota Dewan FAO

 width=

Tuasikal juga mengapresiasi terpilihnya Indonesia menjadi anggota Dewan Badan Pangan dan Pertanian PBB atau Food and Agriculture Organization (FAO).

“Pengakuan dunia internasional tersebut harus diikuti dengan komitmen kita untuk terus berperan aktif dalam mewujudkan ketahanan pangan, nutrisi, dan pembangunan pertanian berkelanjutan di dalam negeri hingga tatanan global,” tegasnya.

Diketahui, FAO memilih Indonesia sebagai anggota Dewan FAO untuk periode 2021-2024 dalam 42nd Session of the FAO Conference.

“Penunjukan sebagai anggota dewan ini, kami nilai sebagai kepercayaan yang luar biasa,” kata Mentan Syahrul Yasin Limpo seusai Raker dengan Komisi IV DPR RI itu.

Related Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *