Berkaca dari kendala tersebut Brigjen Suwandi menyebutkan pentingnya kerjasama antara PLN dan TNI AL untuk mendukung pembangunan infrastruktur energi yang merata di seluruh wilayah, menjaga ketahanan energi, dan memastikan keamanan pasokan listrik di wilayah-wilayah strategis.
Brigjen Suwandi berharap melalui kunjungan kerja ke berbagai bidang ini dapat membangun sinergitas dan kerjasama yang optimal sehingga kehadiran TNI Angkatan Laut di Provinsi Maluku ini dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat sesuai dengan tugas dan kewenangan TNI Angkatan Laut. (Dispen Lantamal IX)
(MAHMUD TUASIKAL)