Quick Count Pemilihan Raja Negeri Hative Kecil Kota Ambon Muriany Ungguli Timorason

MATCAN.ID AMBON– Pemilihan serentak Kepala Desa (Pilkades) Negeri Hative Kecil Secara langsung, yang di selenggarakan Pemerintah Kota Ambon, di mulai sekitar pukul 08.00 dan berakhir sekitar pukul 13.00 di Kota Ambon, pada kamis (07/04) tadi.

Berbeda dengan Negeri lain yang ada di Wilayah Kota Ambon, Negeri Hative Kecil melaksanakan pemilihan Raja Negeri Adat, dengan sistem pemungutan suara bersama, dengan beberapa desa lain di Kota Ambon.

Hasil Quick Count Pemilihan Raja Negeri Hative Kecil, yang menyajikan head to head antara IR. Josias J Muriany. Mantan Raja Negeri Hative Kecil 2 periode, 2007 – 2013 dan 2013 – 2019. Berhadapan dengan Johannis Timorason.

Page: 1 2 3

matcan

Recent Posts

Masyarakat Negeri Sepa Mal-Teng Padati Kampanye Pasangan Nomor Urut 1 (Satu) MANISE

MATCAN.ID MALATENG-- Foto : kampanye pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah…

4 hari ago

Pelatihan Evakuasi Medis Laut Mahasiswa STIKes Maluku Husada Oleh Lantamal IX

MATCAN.ID AMBON-- TNI Angkatan Laut. Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Brigadir Jenderal…

6 hari ago

Ziarah Nasional Gabungan TNI – POLRI Di TMP Tanimbar

MATCAN.ID SAUMLAKI-- (10/11) -- Komandan Pangkalan TNI AL (Danlanal) Saumlaki Letkol Laut (P) I Made…

1 minggu ago

Foto : Warga Dua Negeri Di Salahutu Padati Kampanye Calon Nomor Urut 1 (Satu) Mirati-Dani.

MATCAN.ID MalTeng -- Foto, Kampanye Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah…

3 minggu ago

Foto : Kampanye Paslon Bupati & Wakil Bupati Mirati-Dani (MANISE) Di Leihitu Maluku Tengah.

MATCAN.ID MalTeng -- Kampanye pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah 2025-2030.…

3 minggu ago

Evaluasi Dan Penutupan Uji Terampil Glagaspur P1 P2 Di Mako Lantamal IX Ambon

MATCAN.ID AMBON-- TNI Angkatan Laut. Komandan Lantamal IX Brigadir Jenderal TNI (Mar) Suwandi, S.A.P., M.M.…

3 minggu ago