Drainase Kualitas Abal-Abal Tantui Ambon, Pasang Bongkar 3 Kali Dalam 3 Tahun Terakhir.

MATCAN.ID Ambon–Kegunaan adanya saluran drainase diantaranya : Untuk mengurangi kelebihan air dari suatu kawasan atau lahan, sehigga lahan dapat difungsikan secara optimal. Kemudian menurunkan permukaan air tanah pada tingkat yang ideal. Dan Mengendalikan erosi tanah, kerusakan jalan dan bangunan yang ada.

Pantauan media ini selasa, (6/5) dibeberapa titik di Kota Ambon khususnya area Tantui seperti kompleks Aster, kompleks Agraria dan beberapa tempat lainnya yang sementara pembongkaran untuk membangun ulang drainase-drainase yang sebenarnya sudah dibangun setiap tahun dalam kurun waktu 2018 hingga 2021 ini.

“Drainase di lokasi masuk arah Masjid Aster yang membentangan kurang lebih 100 meter ini, sudah 3 kali di bangun, pasang bongkar sejak 2018 hingga 2021.” Ucap salah satu warga Aster yang namanya tidak mau disebut.

Sumber anggaran dan instansi pelaksanaannya juga berbeda-beda, ada dari Pemerintah Kota Ambon (Pemkot), kemudian kementerian dan Pemerintah Provinsi Maluku (Pemprov).

Page: 1 2 3

matcan

Recent Posts

Masyarakat Negeri Sepa Mal-Teng Padati Kampanye Pasangan Nomor Urut 1 (Satu) MANISE

MATCAN.ID MALATENG-- Foto : kampanye pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah…

3 hari ago

Pelatihan Evakuasi Medis Laut Mahasiswa STIKes Maluku Husada Oleh Lantamal IX

MATCAN.ID AMBON-- TNI Angkatan Laut. Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Brigadir Jenderal…

5 hari ago

Ziarah Nasional Gabungan TNI – POLRI Di TMP Tanimbar

MATCAN.ID SAUMLAKI-- (10/11) -- Komandan Pangkalan TNI AL (Danlanal) Saumlaki Letkol Laut (P) I Made…

1 minggu ago

Foto : Warga Dua Negeri Di Salahutu Padati Kampanye Calon Nomor Urut 1 (Satu) Mirati-Dani.

MATCAN.ID MalTeng -- Foto, Kampanye Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah…

3 minggu ago

Foto : Kampanye Paslon Bupati & Wakil Bupati Mirati-Dani (MANISE) Di Leihitu Maluku Tengah.

MATCAN.ID MalTeng -- Kampanye pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kabupaten Maluku Tengah 2025-2030.…

3 minggu ago

Evaluasi Dan Penutupan Uji Terampil Glagaspur P1 P2 Di Mako Lantamal IX Ambon

MATCAN.ID AMBON-- TNI Angkatan Laut. Komandan Lantamal IX Brigadir Jenderal TNI (Mar) Suwandi, S.A.P., M.M.…

3 minggu ago