Brigjen Suwandi Hadiri Malam Pisah Sambut Pangdam XV Pattimura

Malam pisah sambut Pangdam XVI/Pattimura digelar dengan suasana Ameriah, hangat dan penuh kebersamaan. Acara ini menandai perpisahan dengan Pangdam sebelumnya, Mayjen TNI Syafrial, Pangdam baru, Mayjen TNI Putranto Gatot Sri Handoyo di dampingi istri yang turut hadir dalam acara tersebut. Mayjen TNI Putranto Gatot Sri Handoyo menyampaikan rasa terima kasih serta komitmennya untuk melanjutkan sinergi yang telah terjalin baik antara Kodam Pattimura, pemerintah daerah, dan instansi lainnya di Maluku dan Maluku Utara.

Selain sambutan dari kedua Pangdam, acara ini juga diisi dengan pemberian cinderamata dan hiburan yang mempererat keakraban di antara para tamu undangan, termasuk lagu-lagu yang dibawakan oleh beberapa pejabat. Momen ini menjadi ajang perpisahan sekaligus perkenalan yang mencerminkan dukungan dan kerjasama erat yang akan terus dibangun.

Page: 1 2 3 4

matcan

Recent Posts

Serah Terima 4 Jabatan Strategis Di Lingkup Lantamal IX Ambon

MATCAN.ID AMBON-- Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Brigadir Jenderal TNI (Mar) Suwandi…

4 bulan ago

Kunjungan Danlantamal IX Ke Mako Lanud Pattimura

MATCAN.ID AMBON-- Brigadir Jenderal TNI (Mar) Suwandi, S.A.P., M.M., mengunjungi Markas Komando Pangkalan TNI Angkatan…

4 bulan ago

Silaturahmi Brigjen Suwandi Bersama Pengurus FKPPI Maluku

MATCAN.ID AMBON-- Brigjen TNI (Mar) Suwandi S.A.P., M.M. terima kunjungan Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan…

4 bulan ago

Danlantamal IX Pimpin Upacara Memperingari Hari Armada RI Tahun 2024

MATCAN.ID AMBON-- Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Brigadir Jenderal TNI (Mar) Suwandi,…

4 bulan ago

Ziarah Rombongan Jelang HUT Armada RI Tahun 2024 Di TMP Kapahaha Ambon

MATCAN.ID AMBON-- Brigjen TNI (Mar) Suwandi S.A.P., M.M. pimpin langsung kegiatan Ziarah Rombongan dan Tabur…

4 bulan ago

Donor Darah Dan Bakti Kesehatan Lantamal IX Menyongsong HUT Armada RI Tahun 2024.

MATCAN.ID AMBON--Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon. Brigjen TNI (Mar) Suwandi S.AP., M.M.,…

4 bulan ago